Polresta Banyuwangi Periksa Pemilik Sound System: Buntut Aksi Demo yang Pecahkan Kaca dan Genteng Pemkab
Banyuwangi – Aparat Polresta Banyuwangi bergerak cepat menindaklanjuti laporan Pemkab Banyuwangi terkait kerusakan kaca dan genteng akibat demo sound system. Laporan atas dugaan kekerasan terhadap barang tengah diusut penyidik Reskrim.…