Turnamen Tenis Meja “Kapolres Cup”, Pererat Sinergi TNI/Polri dan Masyarakat di Batang
Batang – Dalam merayakan Hari Bhayangkara ke-78, Jajaran Polres Batang menggelar turnamen tenis meja “Kapolres Cup” 2024 di Gor Abirawa, Kabupaten Batang. Final turnamen ini diselenggarakan pada Sabtu, 6 Juli…