Apes! Maling Motor di Klaten Diringkus Usai Dikenali Korbannya
Klaten – Video penangkapan pria yang disebut sebagai pelaku pencurian kendaraan bermotor di Klaten viral di media sosial. Pelaku ditangkap warga yang mengenali wajah pelaku lewat rekaman CCTV pencurian dua…