Bentuk Langkah Nyata, Pemkot Semarang dan Polrestabes Bahas Pencegahan Kenakalan Remaja
SEMARANG – Polrestabes Semarang dan Pemerintah Kota Semarang mengambil langkah tegas menyikapi lonjakan kenakalan remaja, terutama insiden yang melibatkan remaja bersenjata tajam. Sebagai upaya pencegahan, kedua pihak menggelar Focus Group…