Satresnarkoba Polres Sukoharjo Ungkap Kasus Narkoba, 4 Pelaku dan 197,17 Gram Sabu Disita
Sukoharjo – Satuan Reserse Narkoba Polres Sukoharjo berhasil mengungkap kasus penyalahgunaan Narkotika diwilayah Kecamatan Gatak, Kabupaten Sukoharjo. Dalam pengungkapan tersebut, sebanyak empat orang berhasil diamankan. Keempat pelaku tersebut yakni FG…